Jumat, 02 November 2007

SETIA

Cerpen Oleh : Novy ER


Waktu dua setengah tahun ternyata tidak dapat menjanjikan kebenaran janji setia seorang suami pada istrinya yang harus rela berjuang untuk keluarganya. Bila dua setengah tahun yang lalu, Aminah yang hanya lulusan SD dan menikah dengan lelaki yang bekerja sebagai kuli bangunan di sebuah kota kecil yang ada di wilayah Jawa Timur harus rela berpisah dengan suami dan dua anaknya yang masih kecil-kecil dan membutuhkan belaian kasih sayangnya.

Namun apa mau dikata, jikalau Joko nama suaminya yang hanya seorang kuli bangunan yang penghasilan sangat pas-pasan itu tidak dapat memenuhi kebutuhan dalam rumah tangganya.
Akhirnya Aminah turut campur dengan mencari tambahan penghasilan itu bekerja sebagai tukang cuci-seterika pada salah seorang tetangganya yang cukup berada di desanya.

Aminah sebenarnya betah walau gajinya juga sangat minim dan ia sudah cukup bersyukur dengan itu. Tapi tidak bagi Joko suaminya. Sang suami ingin istrinya pergi ke luar negeri untuk menjadi TKW seperti perempuan-perempuan di desanya. Bahkan banyak di antara mereka yang bisa membangun rumah cukup bagus bagi ukuran di desanya serta mengumpulkan harta benda lain dari hasil menjadi TKW di negeri orang. Aminah enggan untuk bekerja bila ia harus berjauhan dengan suaminya apalagi anak-anaknya yang masih terlalu kecil. Tapi Joko mengancam jika Aminah tidak mau pergi, suaminya akan menceraikannya karena istri tidak lagi menuruti kata-kata suami.

Dengan berat hati Aminah terpaksa melakukannya. Ya siapa tau dengan bekerja di negeri orang

Sabtu, 27 Oktober 2007

Cerpen 1 : Kata Hati Seorang Gadis

Senangnya sudah lulus dari SMA. Kini aku bukan lagi seorang ABG yang ingusan dan selalu memakai seragam sekolah. Tapi aku telah menjadi seorang perempuan dewasa. Aku ingin memulai hidup baru yang mandiri.

Dari kota kecil aku mencoba mencari ilmu di